Posts

Showing posts with the label Technologies

Kembangkan AI, Iris Energy Borong Ratusan GPU Nvidia Rp152 Miliar

Image
  Berita dari Adam Rizal Iris Energy memborong 248 unit GPU Nvidia H100 senilai 10 juta dolar AS atau Rp152 miliar untuk mengembangkan teknologi artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan generatif, layanan komputasi awas dan fokus pada pertambangan Bitcoin (BTC). Co-founder dan co-CEO Iris Energy Daniel Roberts mengatakan Iris Energy ingin memanfaatkan dan meningkatkan kemampuan data center untuk melayani kebutuhan komputasi awal generatif AI. "Kami percaya bahwa permintaan cloud computing tidak akan hilang. Kami berada dalam posisi yang unik untuk menangkap pertumbuhan berkelanjutan baik itu untuk ASIC pertambangan Bitcoin, atau GPU untuk generative AI dan sebagainya," kata Roberts dikutip Cointelegraph. Iris Energy beroperasi di daerah-daerah yang memiliki pasokan energi terbarukan berlimpah, termasuk energi angin, surya, dan hidro. Iris Energy membangun data centernya dekat dengan sumber energi terbarukan berbiaya rendah yang dapat dimonetisasi untuk Bitcoin. Men

Google Perbarui ChromeOS, Ini 4 Peningkatannya

Image
  Berita dari Tempo.co Google  telah memperbarui ChromeOS, yakni sistem operasi yang ditujukan khusus perangkat laptop dengan sejumlah fitur baru. Dalam postingan blog, Google telah merinci semua fitur baru yang hadir dengan ChromeOS versi terbaru (M116). Dilansir dari  Gadgets Now,  berikut empat peningkatan baru pada  ChromeOS . 1. Peningkatan penelusuran di aplikasi Files Dengan versi ChromeOS terbaru, penelusuran di aplikasi Files telah ditingkatkan. “Sekarang Anda dapat mencari di seluruh file lokal dan Google Drive secara bersamaan, dan juga menyesuaikan pencarian Anda menggunakan chip pencarian baru,” kata Google. 2. Autocorrection yang ditingkatkan Autocorrection kini diaktifkan secara default untuk bahasa Inggris di aplikasi yang kompatibel. Ini secara otomatis memperbaiki kesalahan ketik, ejaan, dan kesalahan lainnya. “Selain koreksi otomatis baru untuk keyboard fisik, pembaruan ini juga meningkatkan kinerja koreksi otomatis keyboard virtual dan fitur Assistive lainnya,” kata

Ini Sosok Ilmuwan Diaspora Indonesia Pencipta Robot Gundam Raksasa

Image
  Berita dari Albertus Adit Robot Gundam pasti tidaklah asing bagi masyarakat yang lahir di tahun 90-an. Anime Gundam tak hanya populer di Jepang tetapi juga hampir diseluruh dunia. Namun kini sosok Gundam tak cuma ada di layar TV atau berupa manekin.  Kini ada robot Gundam raksasa berukuran 18 meter atau kira-kira sebesar gedung tingkat enam yang sedang dipamerkan di Jepang. Ternyata sosok dibalik robot raksasa ini ada ilmuwan kelahiran Indonesia. Melalui Gundam Global Challenge, Prof. Pitoyo Peter Hartono sosok diaspora Indonesia ini bisa mewujudkan mimpi anak 90-an bertemu Gundam ukuran asli. Pria kelahiran Surabaya yang sudah 35 tahun tinggal di Jepang itu, merupakan Kepala Project Gundam Global Challenge di Yokohama, Jepang. Gundam Global Challenge adalah proyek untuk mengenang 40 tahun disiarkannya animasi ini yang kemudian dibuatlah robot seukuran aslinya. "Mulanya Gundam adalah animasi, dengan membawanya menjadi robot yang riil, kita berinovasi dan berani bermimpi, dan kit

Gandeng Scale AI, OpenAI Tingkatkan Kemampuan Model AI GPT-3.5

Image
  Berita dari Adam Rizal OpenAI menggandeng Scale AI untuk mengembangkan dan meningkatkan kemampuan model AI GPT-3.5 untuk dapat bersaing dan melayani kebutuhan perusahaan-perusahaan terkemuka di seluruh dunia. Langkah itu ditempuh untuk memperluas dampak positif fine-tuning pada model tersebut, mengingat pengalaman luas Scale AI dalam memungkinkan perusahaan mengolah data dengan cerdas untuk keperluan kecerdasan buatan. Scale AI akan memanfaatkan platform API canggihnya untuk membantu sejumlah perusahaan dalam mengembangkan Large League Model (LLM) yang sangat khusus. Tujuan dari LLM adalah memberikan solusi yang lebih efisien dan ekonomis, sekaligus meningkatkan hasil yang dicapai. Brad Lightcap (Chief Operating Officer di OpenAI) mengatakan OpenAI menilai Scale AI adalah mitra ideal untuk memperluas kapabilitas bisnis dan menyediakan solusi penyesuaian model kepada berbagai kebutuhan perusahaan. "Pengalaman mereka dalam ranah AI akan membantu bisnis-bisnis ini mengaplikasikan m

Eureka AI Kini Bermitra dengan Google Cloud soal Layanan Analisis Telekomunikasi

Image
  Berita dari JPNN.COM Platform layanan analisis telekomunikasi Eureka AI mengumumkan kemitraannya dengan  Google Cloud . Hal itu bertujuan agar berbagai operator di seluruh dunia dapat menggunakan pla?tform dan rangkaian produk analisisnya untuk meningkatkan pendapatan dan profitabilitas. Kemitraan dengan Google Cloud memungkinkan para operator menawarkan kepada mitra-mitra bisnis B2B mereka (B2B enterprise partners) rangkaian produk Eureka AI yang sangat terukur dan menjamin keamanan privasi dari mitra bisnis. Hal itu juga bakal membantu operator dalam mengembangkan bisnis digital dan  inklusi keuangan . Sejumlah produk yang ditawarkan antara lain Spectrum, Platform Inklusi Keuangan yang memanfaatkan data alternatif untuk penilaian risiko guna mengatasi masalah kelompok masyarakat yang kurang mendapatkan kredit di seluruh dunia. Kemudian, Omni, Platform Riset Pasar yang akan membuat para pengusaha mampu mengembangkan merek digital dengan mengukur besarnya pasar dan kedalaman pasar, s

Tantang Chip AI NVIDIA, Huawei Bakal Kembangkan GPU AI Canggih

Image
  Berita dari Adam Rizal   Saat ini Nvidia adalah penguasa pasar semikonduktor AI dengan chipset H100 yang laris manis di pasar. Sebagai perusahaan teknologi raksasa Huawei melihat masih ada celah untuk bersaing dengan Nvidia, mengingat daya serang Intel dan AMD di pasar ini sangat lemah. Pendiri HKUST Xunfei Liu Qingfeng mengungkapkan Huawei sedang mengembangkan GPU superkomputer artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan. Kabarnya, GPU ini memiliki performa sebanding dengan NVIDIA A100. NVIDIA A100 sendiri adalah salah satu GPU akselerator AI yang banyak digunakan oleh perusahaan solusi AI, dianggap sebagai salah satu yang terbaik di pasaran, hanya kalah dari NVIDIA H100. Seperti NVIDIA A100, GPU akselerator AI yang sedang dikembangkan oleh Huawei juga dilaporkan memiliki dukungan untuk Large Language Model (LLM) yang bersaing dengan GPT-4. Meski demikian, spesifikasi GPU akselerator AI Huawei ini belum diungkapkan. Sebagai perbandingan, GPU NVIDIA A100 mampu melakukan kompu

Dibantu AI, Ini Cara Microsoft Teams Tingkatkan Penjualan Produk Anda

Image
  Berita dari Adam Rizal Microsoft menggabungkan aplikasi Typeface ke dalam Teams yang membantu pengguna membuat konten iklan lebih efisien. Typeface sendiri adalah sebuah aplikasi yang berbasis pada artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan generatif. Tak hanya Typeface, Microsoft Teams juga sudah didukung oleh Azure Machine Learning, Azure OpenAI Service dan model AI lainnya yang memungkinkan pembuatan konten menjadi lebih cepat daripada yang dapat dilakukan oleh manusia. Para pelanggan Teams juga dapat meningkatkan penjualan mereka dan menghasilkan berbagai macam materi seperti ringkasan kreatif, kampanye email, iklan multimedia online, dan banyak lagi, terutama melalui platform Teams. Pengguna dapat memberikan contoh konten, pedoman gaya, detail produk, serta gambar untuk melatih AI Affinity yang dimiliki oleh Typeface agar dapat membangun model unik untuk setiap merek. Dalam Typeface, pengguna juga dapat membuat deskripsi dan gambar secara bersamaan, yang dapat disesuaik

ChatGPT Enterprise Meluncur, Ini Kelebihannya

Image
  Berita dari Reska K. Nistanto OpenAI menghadirkan layanan  chatbot  ChatGPT versi Enterprise. Layanan ini sama seperti ChatGPT yang sudah ada sebelumnya, hanya saja dirancang untuk fokus ke kebutuhan bisnis. ChatGPT Enterprise bisa melakukan aneka tugas seperti ChatGPT versi reguler. Misalnya untuk menulis e-mail, membuat esai, hingga memperbaiki ( debug ) kode komputer. Bedanya dari ChatGPT biasam, karena dirancang untuk kebutuhan bisnis, ChatGPT Enterprise juga dibekali kemampuan untuk menganalisis data. Selain itu, OpenAI juga mengeklaim pihaknya meningkatkan performa ChatGPT versi Enterprise serta penyesuaian layanan yang lebih baik dibanding versi biasa. "Hari ini menandai langkah lain menuju asisten AI untuk pekerjaan yang membantu aneka tugas, melindungi data perusahaan dan bisa disesuaikan dengan organisasi Anda," kata OpenAI melalui blog perusahaan. Fitur lainnya yang ada di ChatGPT Enterprise antara lain alat khusus bagi admin untuk mengelola bagaimana karyawan me

Arrow 3, Sistem Pertahanan Rudal Paling Canggih di Dunia Buatan Israel

Image
  Berita dari Nidia Zuraya Pemerintah Israel mengumumkan akan menjual sistem pertahanan rudal Arrow 3 ke Jerman. Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant mengklaim Arrow 3 adalah sistem terobosan paling canggih dari jenisnya di dunia. "Arrow 3 dapat melipatgandakan kekuatan pertahanan udara Israel, dan segera juga di Eropa," ujar Gallant baru-baru ini. Meski diproduksi oleh Israel Aerospace Industries, sejatinya sistem pertahanan rudal Arrow 3 merupakan proyek bersama antara Badan Pertahanan Rudal AS dan Organisasi Pertahanan Rudal Israel. Sistem ini mulai diproduksi untuk dijual setelah ujicoba pada Desember 2015. Dikutip dari Defence News, Jumat (18/8/2023), sistem pertahanan Arrow 3 dapat mencegat rudal balistik yang melintas di luar atmosfer Bumi, pada ketinggian hingga 100 kilometer dan terbang langsung ke target serangan. Arrow 3 adalah rudal dua tahap. Rudal tahap pertama memberikan dorongan awal, sementara tahap kedua membawa hulu ledak. Hulu ledak Arrow 3 adalah penetr

UltraRAM, Jenis Memori Baru yang Sekencang DRAM dan Bisa Jadi Storage seperti SSD

Image
  Berita dari Reza Wahyudi Pasaran memori saat ini didominasi oleh dua jenis produk, yakni Dynamic Random Access Memory (DRAM) yang biasa dipakai untuk memori utama perangkat dan  flash memory  seperti terdapat pada Solid State Drive. DRAM jauh lebih kencang dari SSD tercepat sekalipun, tapi bersifat  volatile  sehingga tidak bisa menyimpan data ketika daya dimatikan. SSD mampu menyimpan data saat  power-off , namun daya tahannya terbatas. Nah, sebuah memori jenis baru bernama UltraRAM menggabungkan kelebihan dari dua jenis memori ini, kencang seperti DRAM tapi mampu menyimpan data. Daya tahannya juga sangat lama karena UltraRAM yang dikembangkan oleh Quinas Technology disebut memiliki  data retention  hingga 1.000 tahun. "Teknologi memori kami yang dipatenkan menggunakan  quantum mechanical resonant tunneling  untuk memberikan kombinasi kecepatan, daya tahan, dan efisiensi energi yang tak tersaingi," bunyi keterangan di  situs UltraRAM. Penjelasan selengkapnya mengenai cara

Kecerdasan Buatan (AI) dan Manusia: Antara Utopia dan Distopia

Image
  Berita dari Yaser Fahrizal Damar Utama Kecerdasan buatan  ( artificial intelligence /AI)  dengan cepat mengubah banyak hal dalam peradaban manusia. Hanya saja, dampaknya bagi kehidupan manusia masih diperdebatkan oleh banyak kalangan. Beberapa ahli optimistis dan percaya bahwa kecerdasan buatan (AI) memiliki potensi untuk menciptakan masa depan yang cemerlang, di mana mesin dapat menyelesaikan semua masalah umat manusia dan membebaskan kita untuk mengejar hasrat dan keinginan kita yang sebelumnya sulit dicapai. Namun, ada hal lain yang dikhawatirkan dari adanya teknologi ini yaitu potensi AI untuk menciptakan distopia alias masa depan yang menakutkan, di mana mesin menjadi penguasa umat manusia dan memperbudak umat manusia. Mungkin bagi sebagian orang, ini adalah pandangan yang  kolot  dan konservatif karena menolak adanya teknologi. Tetapi percayalah bahwa kekhawatiran ini juga disampaikan oleh para ahli. Seperti Fisikawan Stephen Hawking dan Filsuf Nick Bostrom yang berargumen bahw

Gegara ini Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen3 Terancam Tidak Laku

Image
  Berita dari Adam Rizal   Pabrikan chipset smartphone Qualcomm bakal meluncurkan chipset gaharnya Snapdragon 8 Gen3 yang akan menawarkan performa ganas dan hemat daya listrik. Nantinya, Snapdragon 8 Gen3 akan menjadi pilihan chipset premium untuk smartphone flagship pada tahun depan seperti Samsung Galaxy S24 Series. Namun, pabrikan smartphone Android harus mengeluarkan biaya yang besar untuk menggunakan Snapdragon 8 Gen3 yang canggih itu dan itu akan berdampak kepada kenaikkan harga smartphone pada tahun depan. Digital Chat Station melaporkan harga Snapdragon 8 Gen3 yang mahal itu akan membuat para pabrikan smartphone beralih ke chipset MediaTek Dimensity 9300 yang harganya lebih terjangkau. Dimensity 9300 sendiri akan muncul pada Oktober dan menjadi pilihan menarik. Meningkatnya biaya chipset premium Qualcomm telah mempengaruhi harga merek HP seperti Samsung dan berkontribusi pada kenaikan harga ponsel di beberapa pasar tahun ini. Jika kenaikan harga Snapdragon 8 Gen3 berlanjut, pro

WD Black SN850P SSD Khusus PS5 Rilis di Indonesia, Harga Mulai Rp 5 Juta

Image
  Berita dari Reska K. Nistanto Western Digital (WD) meluncurkan media penyimpanan yang dibuat untuk konsol PlayStation 5 (PS5). Perangkat penyimpanan berjenis  solid state drive  (SSD) itu diberi nama WD Black SN850P NVMe. Media penyimpanan alias  drive  itu dirancang dengan lisensi resmi dari PlayStation. Guna menampung banyak game, WD Black SN850P NVMe hadir dengan kapasitas maksimal 4 TB. Kapasitas ini diklaim mampu memperluas ruang penyimpanan PS5 hingga lima kali lipat. Sebagai perbandingan, PS5 hadir dengan penyimpanan berjenis SSD 825 GB. Adapun rata-rata game konsol saat ini memiliki ukuran 36 GB per game. Dengan kapasitas sebesar itu, drive WD ini diklaim bisa menampung hingga 100 game. "Dengan kapasitas hingga 4 TB , para gamer dapat memperbesar ruang penyimpanan PS5 hingga 4x lipat, sehingga mereka bisa menyimpan dan memainkan hingga 100 game favorit," kata pihak Western Digital dalam keterangan yang diterima  KompasTekno , Jumat (18/8/2023). Selain itu, WD juga s

Alasan Google Yakin AI Gemini Mampu Kalahkan ChatGPT dan Bing Chat

Image
Berita dari Adam Rizal Google mulai mengerjakan proyek ambisius artificiaI intelligence (AI) atau kecerdasan buatan Gemini AI untuk menantang chatbot AI GPT-4 dan Microsoft Bing Chat. Google menaruh ekspektasi tinggi ke Gemini AI bakal mengalahkan GPT-4 mengingat Gemini AI berbasis AlphaGo dan model bahasa yang besar. Tentunya, pengembangan Gemini AI memerlukan waktu beberapa bulan dan menghabiskan biaya puluhan atau ratusan juta dolar. Nantinya, Gemini AI akan menggunakan algoritma pembelajaran mesin canggih untuk memahami bahasa alami dan merespons pertanyaan pengguna. Data pelatihan yang luas memberi Gemini keunggulan karena Google memiliki akses ke banyak informasi untuk melatih modelnya. Selain menghasilkan teks seperti GPT-4, Gemini juga bisa membuat gambar berdasarkan deskripsi teks dan melakukan berbagai tugas lainnya seperti analisis data dan pengontrolan perangkat lunak. Sistem AI Google juga memiliki kemampuan baru, seperti perencanaan atau pemecahan masalah, yang lebih mamp